Jumat, 22 Agustus 2014

CARA MENCEGAH APEL YANG SUDAH DIPOTONG AGAR TIDAK KECOKLATAN

Berikut sedikit Tips dari saya, silahkan dicoba :
  1. Rendamlah dalam air yang diberi garam, dalam memberi garam sedikit saya, agar buah yang kita makan tidak menjadi asin, siap disimpan dan disantap kapanpun dengan tampilan yang masih putih.
  2. Rendam didalam air soda
  3. Rendam dalam air yang diberi perasan jeruk lemon,nipis dan sejenisnya, selama 10 menit, buah apel ini akan terus terlihat segar dan tidak akan kecoklatan
Tips ini juga bisa kamu gunakan pada buah pir dan sejenisnya,,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar